Online Workshop: Clustering with k-Means tanpa perlu basic coding
11 transaksi
Di dalam kelas ini akan dipelajari:
1. Data Preparation dengan Microsoft Excel
2. Penggunaan Python di Google Drive (Google Collabs) tanpa instalasi
3. Step by step clustering sampai selesai
Notes:
* Bawa sendiri data yang ingin dilakukan clustering
* Source Code akan disediakan, tinggal edit-edit sedikit
Saya gak mau ribet install python, gimana ya?
Gak perlu ada instalasi python, semua dilakukan di Google Collabs (ada di Google Drive). Jadi 100% kodenya akan berjalan online di web.
Saya mau ikut tapi gak punya data. Gimana ya??
Gampang, nanti data bisa dicari lewat website kaggle atau open data, juga bisa cari survey berbayar yang murah.
Tools apa yang harus saya punya di laptop?
Cukup Microsoft Excel aja, gak usah ribet-ribet install SPSS atau aplikasi lainnya apalagi kalo aplikasinya bajakan.
Kapan workshop dilaksanakan?
Tergantung hasil voting yang dilaksanakan saat pendaftaran ditutup.
Workshopnya berapa lama? Bisa selesai gak ya clustering saya dari data sampai selesai?
Paling cepat 3 jam workshop, nanti akan dipandu langsung oleh saya. Semua kode python sudah disediakan, tinggal sedikit disesuaikan nanti ketika digunakan. Jadi dalam waktu paling cepat 3 jam, kalian sudah punya data clustering yang siap digunakan.